Teori dasar latihan interval adalah berlari secara cepat mungkin, istirahat, kemudian ulangi berlari lagi. Seberapa jauh dan seberapa cepat kecepatannya, semua tergantung pada diri Anda. Tujuan dari latihan interval adalah untuk mengakumulasi waktu tempuh yang Anda capai dengan kecepatan maksimal.



peserta dan trainer
Latihan interval akan membantu diri Anda untuk lebih terbiasa berlari kencang. Lebih spesifik, latihan interval akan meningkatkan kemampuan tubuh untuk terbiasa berlari pada fase anaerobik dengan intensitas tinggi dalam jangka waktu yang lebih panjang. Tentu, selain akan membakar lebih banyak kalori, metode ini juga akan membantu memperkuat stamina Anda hingga memampukan Anda untuk berlari dalam jarak 5 km, 10 km, atau bahkan jarak yang lebih jauh, seperti lari marathon.

Tertarik mengikuti silahkan menghubungi admin /bergabung dengan kami.